Pendidikan

Kursi dan Meja Lapuk, Siswa SDN di Lebak Belajar di Lantai

Dua kelas di SDN 2 Parungsari, Kecamatan Wanasalam, Kabupaten Lebak, terpaksa menyelenggarakan kegiatan belajar mengajar di lantai, sejak tahun 2020. Kondisi ini disebabkan kursi dan meja belajar di dua kelas sekolah itu, sudah tidak layak digunakan karena lapuk dimakan usia.