Berita

Uang BLT Migor dan BPNT di Malingping Diduga Dipungli Oknum

Uang bansos BLT Migor dan BPNT di Desa Malingping Selatan, Kecamatan Malingping, yang belum lama ini dicairkan, diduga dipungli oknum. Menurut informasi, oknum tersebut keliling ke tiap-tiap rumah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) BLT Migor dan BPNT.