Kepala Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bapelitbangda) Kabupaten Lebak Virgojanti, dilantik menjadi Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP)
Kategori: Berita
Duka Kanjuruhan, Aliansi Suporter se Banten Selatan Gelar Malam Perdamaian
Turut berdukacita atas tragedi Kanjuruhan, puluhan suporter tim sepakbola yang tergabung dalam aliansi Suporter se Banten Selatan, gelar malam perdamaian
BPPKB Lebak Investigasi Pembangunan Tambak Udang PT Anviro
Badan Pembinaan Potensi Keluarga Besar Banten (BPPKB) Dewan Pimpinan Cabang Kabupaten Lebak, melakukan investigasi berkenaan dengan kegiatan pembangunan tambak udang milik PT Anviro
Pembangunan Menara Telekomunikasi Milik PT Senopati di Kertarahayu Diprotes Warga
Pembangunan tower milik PT Senopati tidak disosialisasikan kepada warga sekitar. Selain itu, kompensasi dari pihak perusahaan kepada warga juga tidak transparan.
Dinas PUPR Banten Terjunkan Alat Berat Untuk Tangani Longsor
Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Banten Arlan Marzan mengatakan pihaknya juga telah menurunkan sejumlah alat berat